Si Kijang Kencana & Si Manis Jembatan Uang
Pada suatu negri kahyangan, terdapat kisah si manis jembatan kertas, ia dikenal orang santun, kalem, dari raut wajahnya seolah tanpa dosa. Suatu hari, si kijang berjalan di dekat taman, si kijang dikenal cerdik & cerdas, ia mampu melihat permasalahan dari sudut pandang yang berbeda. Juga mampu membikin jebakan yang lebih pintar dari laba-laba, suati ketika ia bertemu dengan si manis. Si kijang menyapa dengan raut muka polos, "Hai". Hai juga kijang, aku dengan kemaren kamu baru buat jebakan untuk si kancil yah. Selamat juga yah, karena berkat kamu, uang rakyat bisa diselamatkan.." kata si manis, "oh iya, itu sudah menjadi kewajibanku, meskipun aku bukan polisi, tapi aku tidak suka ada satwa yang culas & licik membodohi satwa lain." kata kijang. Satu dasawarsa setelah itu, usut punya usut, ada permasalahan lagi dihutan, uang satwa diambil, jumlahnya setara 1 ton emas batangan. Dengan cepat & lihay, si kijang segera menyelidik siapa dibalik itu semua